24 Maret

7 Tempat Wisata Terbaik di Siprus yang Wajib Dikunjungi saat Studi

Siprus merupakan sebuah pulau yang terletak di Laut Mediterania, dan menawarkan banyak tempat wisata menarik yang kaya akan sejarah, budaya, dan keindahan alam. Pulau ini tidak hanya dikenal dengan pantainya yang eksotis, tetapi juga dengan situs-situs bersejarah yang menjadi saksi peradaban kuno. Bagi mahasiswa yang berkuliah di luar negeri, khususnya …

16 Maret

10 Negara dengan Tingkat Pengangguran Tertinggi di Tahun 2024

Pengangguran adalah salah satu masalah ekonomi yang paling kompleks dan berdampak luas bagi sebuah negara. Tingginya tingkat pengangguran dapat menyebabkan berbagai dampak negatif. Seperti meningkatnya angka kemiskinan, ketimpangan sosial, dan ketidakstabilan ekonomi. Bahkan, dalam beberapa kasus, pengangguran yang tinggi dapat memicu gejolak politik dan sosial yang berkepanjangan. Pada tahun 2024, …

13 Maret

Negara-Negara di Eropa dengan Populasi Muslim Terbanyak

Eropa dikenal sebagai benua dengan sejarah panjang peradaban dan perkembangan sosial yang dinamis. Meskipun mayoritas penduduknya menganut agama Kristen, ternyata Islam juga menjadi salah satu agama yang berkembang pesat di berbagai negara Eropa. Keberadaan komunitas Muslim di benua ini semakin meningkat, baik karena migrasi, naturalisasi, maupun pertumbuhan penduduk Muslim lokal. …

09 Maret

5 Universitas Terbaik di Portugal Beserta Keunggulannya

Portugal adalah salah satu negara yang memiliki sistem pendidikan berkualitas tinggi di Eropa. Menurut QS World University Rankings, sistem pendidikan di Portugal menempati peringkat ke-35 terbaik di dunia. Hal ini menunjukkan bahwa universitas-universitas di Portugal diakui secara internasional, baik dalam hal kualitas akademik, fasilitas, maupun peluang dalam penelitian. Selain itu, …