18 Maret

Universitas dengan Acceptance Rate Rendah vs. Tinggi: Mana yang Cocok untuk Anda?

Acceptance rate atau tingkat penerimaan adalah persentase pelamar yang diterima di sebuah universitas dibandingkan dengan jumlah total pendaftar. Universitas dengan acceptance rate rendah biasanya memiliki seleksi yang sangat ketat, sementara universitas dengan acceptance rate tinggi cenderung lebih terbuka dalam menerima mahasiswa baru. Baca juga: Gak Perlu Panik! Ini Cara Jitu …