ACT atau American College Testing, adalah tes standar yang dirancang untuk mengukur kesiapan akademis siswa sekolah menengah atas untuk melanjutkan ke jenjang perguruan tinggi. Dikembangkan pada tahun 1959, ACT adalah salah satu tes standar yang paling populer di Amerika Serikat dan banyak diterima oleh universitas di seluruh dunia, termasuk di …
Bagi calon tenaga kerja yang ingin bekerja di Korea Selatan, ujian EPS TOPIK adalah langkah pertama yang harus dilalui. EPS TOPIK (Employment Permit System – Test of Proficiency in Korean) merupakan ujian yang dirancang untuk menilai kemampuan berbahasa Korea bagi calon pekerja asing. Ujian EPS TOPIK adalah tahap awal yang …
Bekerja di Korea Selatan menjadi salah satu impian bagi banyak orang, terutama karena negara ini dikenal memiliki industri yang maju, gaji kompetitif, dan standar hidup yang tinggi. Namun, sebelum dapat bekerja di sana, salah satu persyaratan utama yang harus dipenuhi oleh calon pekerja asing, termasuk dari Indonesia adalah mengikuti ujian …
Ujian EPS TOPIK (Employment Permit System – Test of Proficiency in Korean) adalah ujian kemampuan bahasa Korea yang diperlukan bagi calon tenaga kerja asing yang ingin bekerja di Korea Selatan. Tes ini akan menguji kemampuan bahasa Korea dasar dan menjadi salah satu syarat utama untuk bekerja di negara tersebut. Untuk …
Jika kamu berencana mengikuti Tes HSK (Hanyu Shuiping Kaoshi), yaitu tes kemampuan bahasa Mandarin yang diakui secara internasional, persiapan yang tepat sangatlah penting. Melalui pendekatan yang konsisten dan strategi belajar yang efektif, kamu dapat mempersiapkan diri hanya dalam waktu dua bulan untuk mendapatkan skor terbaik. Berikut adalah langkah-langkah yang dapat …
TestDaF adalah singkatan dari Test Deutsch als Fremdsprache. Ujian ini didesain khusus untuk mengukur kemampuan bahasa Jerman para penutur asing yang berencana untuk belajar di perguruan tinggi Jerman. Tes ini telah menjadi ujian bahasa Jerman standar di lebih dari 100 negara dan memiliki lebih dari 500 lokasi tes yang tersebar …
Apakah kamu bermimpi untuk melanjutkan studi di Jerman? Jika iya, maka kamu harus mengetahui salah satu hal penting dan harus dipersiapkan sebelum tinggal disana, yaitu kemampuan bahasa Jerman. Jerman adalah negara yang sangat menghargai dan menjunjung tinggi bahasanya. Sehingga Pemerintah disana mewajibkan warga negara asing yang tinggal di Jerman agar …
Bahasa Prancis menjadi salah satu bahasa yang banyak diminati di dunia, baik untuk keperluan studi, karir, maupun personal. Untuk menunjukkan kemahiran bahasa ini, tersedia beberapa sertifikasi yang diakui secara internasional, dua di antaranya adalah DELF dan DALF. Meski keduanya adalah sertifikasi bahasa Prancis resmi yang diakui oleh Kementerian Pendidikan Prancis, …